Syair Abuna'as Vs Abunawas Top Banget - Kalau syair abunawas illahi lastu lilfirdaus saya yakin sudah banyak yang bahkan sudah banyak yang hafal , kali ini saya akan menerbitkan karya saya sendiri tentang syair
Abuna'as yang terinspirasi dari
Syair Abunawas dari bagdad. kalau Abu Na'as sih dari indonesia saja dech. okelah silahkan simak Syair
Abu Na'as Berikut ini .
Ya Allah Aku Sudah Tekun Ibadah Siang Dan Malam
Aku juga sudah rajin , dzikir, Do'a dan sembahyang
Tapi kenapa Hidup Saya Susah dan kesulitan
Tambah parah lagi usaha bangkrut dan banyak hutang
Ya Allah Saya Sudah Mandi dan dandan Rapi
Pake baju bersih, Tak Lupa juga pewangi
Tingkah laku ramah dan sopan
Tapi kenapa , saya susah cari pasangan .
Ya Allah , Saya juga sudah baca buku majalah dan koran
Semua aku lakukan untuk menambah pengetahuan
Aku juga ikut kursus juga ikut pelatihan
Tapi kenapa ya Allah ,kok saya tidak tambah pintar .
Ya Allah saya sudah berusaha berbuat baik
Saya sudah berusaha kreatif
Saya sudah berusha inofativ
Tapi hasilnya semua kurang produktif
Ya Allah bilakah ini kehendakmu
Yang tak seberuntung Abunawas Hambamu
Biarlah aku jadi Abuna'as Ciptaamu
Manusia baik tapi kurang beruntung .
Bilakah aku di takdirkan Ahli Neraka
Dengan Amalan Ahli Surga
Tanamkan Rasa Iklas di hati hamba
Hingga Saya Rela atas keputusan Paduka
Created By .
Abdul Aziz Beran Ngawi Jatim
Related Posts :
Aku CapekIstrirahat sejenak
Aku capek...
Capek mikirin sesuatu
Yang tak perlu aku pikirin
Capek mengerjakan sesuatu
Yang tak harusnya aku kerjakan
C… Read More...
Syair Abuna'as Vs Abunawas Top Banget
Syair Abuna'as Vs Abunawas Top Banget - Kalau syair abunawas illahi lastu lilfirdaus saya yakin sudah banyak yang bahkan sudah banyak yang… Read More...
Puisi Jangan Menangis Aziz
Puisi Jangan Menangis Aziz - Entah ini puisi manja atau puisi sedih , sudah lama saya ingin menerbitkanya dan menunjukanya kepada du… Read More...
Aku Ingin Tertawa Kata kataku kaku...
Tatapanku beku...
Hanya bisa menyebut satu nama
Hanya bisa melihat satu wajah...
Ku sudah berusaha menoleh...
Kanan kir… Read More...
PUISI TAHUN BARU 2016Tak terasa setahun telah berlalu...
Waktu begitu cepat pergi tak akan pernah kembali
Sedetikpun tak perduli
Tua
Muda
Remaja
Anak-anak
Bahkan… Read More...